Paket MICE 3H2M – B

Paket MICE 3H2M – B

Paket MICE 3H2M – B

MICE adalah akronim dari Meeting, Incentive, Conference and Exibition. Lokasi MICE menarik yang saat ini sedang trend dan sering dikunjungi instansi besar maupun perusahaan ternama adalah Kabupaten Banyuwangi, Jawa Timur.

Lokasi meeting di Banyuwangi dirasa tepat, sebab kabupaten di ujung timur Pulau Jawa ini memiliki puluhan hotel dan rumah makan dengan ballroom atau ruang meeting yang representatif, bahkan ada yang berkapasitas lebih dari 1000 orang. Tidak hanya itu, outdoor meeting sekaligus dapat dilaksanakan seperti di pendopo, di hutan rindang, di perkebunan kopi, bahkan di pantai.

Pada hari pertama setelah agenda meeting, malam harinya Anda akan menikmati makan malam diiringi dengan kesenian asli Banyuwangi.

Paket outing kantor dalam paket MICE 3H2M di Banyuwangi juga memfasilitasi Anda untuk mengunjungi berbagai destinasi wisata di Banyuwangi, di hari kedua dan hari ketiga tour.

Hari kedua, Anda bisa memilih untuk tour ke  destinasi wisata banyuwangi utara atau tour destinasi wisata Banyuwangi selatan.

Destinasi wisata utara ada Bangsring Underwater, di sini Anda bisa snorkeling dan berenang bersama baby shark di dalam keramba. Juga Taman nasional Baluran yany biasa disebut dengan Africa van Java, Padang Savanna Bekol dengan berbagai satwa liar, Pantai Bama dan kawasan hutan mangrove, kesatuan yang mempuanyai daya tarik kuat.

 

Destinasi wisata selatan ada Wisata Jawatan Benculuk Banyuwangi menawarkan kemegahan pohon trembesi berusia ratusan tahun dengan suasana rindang dan sejuk. Tak hanya itu, kemolekan pantai selatan Banyuwangi seperti Wedi Ireng, Teluk Hijau, surga tersembunyi dengan pasir putih, laut berwarna biru kehijauan. Serta, Pulau Merah bakal menghipnotis Anda dengan keindahannya, pulau iconic dengan tanah berwarna kemerahan, serta suasana sunset yang sangat mempesona.

Hari terakhir dari paket MICE 3D2N, Anda akan diajak explore Kampong Kopi Gombengsari yang merupakan salah satu destinasi wisata edukasi kopi. Di sini Anda akan mempelajari banyak hal tentang kopi, mulai dari jenis-jenis kopi, proses pengolahan kopi, hingga menikmati kopi di kebun kopi.

Agenda outing kantor yang luar biasa kan?, yuk agendakan meeting Anda di Banyuwangi, bersama Tour Banyuwangi, salam explore

 

Itinerary

DAY 1

  • Penjemputan di Bandara Banyuwangi
  • Meeting ( Resto Pondok Indah/Pendopo Kalibendo/Resto Kemarang/Hotel/Resto Kampoeng
    Osing/Kampong Kopi Gombengsari )
  • Makan siang & Coffee break
  • Check in Hotel
  • Makan malam & menikmati kesenian Banyuwangi

DAY 2

  • Sarapan di Hotel
    *OPSI 1
  • Trip Bangsring Underwater
  • Snorkeling with baby sharks *Jika ke Bangsring Underwater
  • Makan siang
  • Trip TN Baluran (Savana Bekol, Pantai Bama, Mangrove trail)
    *OPSI 2
  • Trip Jawatan Benculuk
  • Trip Teluk Hijau/Pantai Wedi Ireng
  • Makan siang
  • Trip Pulau Merah
  • Galeri oleh oleh Osing Deles
  • Makan malam
  • Kembali ke Hotel

DAY 3

  • Sarapan di Hotel & cek out
  • Trip Kampong Kopi Gombengsari
  • Makan siang
  • Drop Bandara dan Sayonara

Hotline :

Backpacker Kawah Ijen, Jl KH Agus Salim No 3A, Sobo, Banyuwangi – Jawa Timur.

Telp   : +62811 341 1712
              +62822 3136 1865
              

WA    : +62811 341 1712
             +62822 3136 1865
             

<<< Paket MICE

Untuk mengetahui lebih banyak FOTO, VIDEO & TULISAN, klik icon berikut